Apa Sih Beda Margarin dengan Mentega

Apa Sih Beda Margarin dengan Mentega

Perbedaan antara mentega dan margarin memang sesuatu yang patut diperdebatkan dan banyak orang yang tidak mengetahui perbedaan di antara mereka. Margarin dengan mentega merupakan produk yang sangat mirip dan dan anda juga sering menggunakannya secara bergantian tetapi perbedaan yang ada di antara keduanya sangat penting.

Kita mulai dulu dengan pengertian mentega. mentega adalah produk susu yang terbuat dari susu atau krim dan dibuat saat krim diaduk dengan cepat yang menyebabkan adonan tersebut memadat atau bisa disebut dengan lemak mentega dan cairan atau butter milk terpisah, dan pada akhirnya menghasilkan produk yang keras yang kita kenal dan kita sukai. Baik itu asin atau tidak rasa mentega yang baik tidak ada duanya dan karena bahan dasarnya dan pemrosesan yang mudah mentega dapat dibuat dengan mudah di rumah.mentega harus mengandung setidaknya 80% lemak untuk dijual secara komersial dan presentasi sisanya terdiri dari air dan protein susu.

Sedangkan margarin terbuat dari minyak air dan garam dan beberapa bahan tambahan seperti pengemulsi. rasanya seperti mentega, tetapi biasanya tidak mengandung produk susu sama sekali titik margarin terbentuk melalui proses kimiawi yang rumit dan karenanya bukan sesuatu yang dapat anda buat di rumah. secara hukum setidaknya harus 80% lemak meskipun produsen dapat membuatnya dengan menyebut produk mereka olesan.

BACA JUGA  Cara Membuat Nasi Goreng Enak Ala Rumahan Dan Spesial

Perbedaan utama diantara keduanya pada jenis lemak yang terlibat. Seperti mentega yang merupakan produk hewani sehingga memiliki kadar kolesterol dan lemak jenuh yang tinggi yang tidak terdapat dalam margarin. Di sisi lain margarin memiliki lebih banyak lemak tak jenuh ganda dan tidak jenuh tunggal atau bisa kita sebut jenis yang lebih baik tetapi juga sering mengandung lemak trans yang merupakan lemak yang buruk. komposisi nya masing-masing menjelaskan mengapa mentega jauh lebih keras daripada margarin pada suhu kamar karena lemak jenuh membuat ikatan padat yang tetap dan kaku sampai diterapkan panas itulah mengapa anda bisa menyimpannya di meja. Beda Margarin dan Mentega.

Meskipun sebagian besar para pembuat roti lebih menyukai mentega karena rasanya yang tak tertandingi, margarin masih memiliki tempat di hati penggunanya. hal ini dikarenakan kandungan air yang tinggi makanan yang dipanggang dengan margarin seringkali memiliki tekstur yang lebih lembut. nah hal ini yang harus teman-teman perhatikan ketika menggunakan buku resep lama untuk memasak seringkali kita menggantikan peran margarin dengan menggunakan mentega karena rusak tersebut kemungkinan telah dikembangkan untuk memperhitungkan air tambahan tersebut mungkin yang terbaik bagi kamu adalah mengikuti petunjuk tersebut akan menggantinya menggunakan mentega. mentega sangat ideal untuk subuhan seperti kue dan frosting karena itu adalah resep yang rasanya penting dan tambahan air bisa merugikan.

BACA JUGA  Jus Nikmat Anti virus

Mentega dan margarin mungkin memiliki kesamaan tetapi pada dasarnya mereka merupakan benda yang berbeda dan memiliki fungsi masing-masing untuk setiap masakan. Jika kamu bisa membedakan tujuan menggunakan mentega dan margarin maka akan membuat masakan kamu jauh lebih sukses dan lebih enak.