Cara Membuat Cokelat Yang Enak

Pada artikel kali ini kami akan membahas tentang cara membuat yang enak, sebelum memasuk ke pembahasan cokelat kami akan membahas terlebih dahulu apa itu cokelat.

cara membuat coklat

COKELAT

adalah istilah untuk makanan atau minuman olahan yang terbuat dari biji kakao (Theobroma cacao). pertama kali dikonsumsi sebagai minuman oleh orang-orang Mesoamerika kuno, sebelumnya diyakini bahwa cokelat hanya dapat dikonsumsi oleh bangsawan. Cokelat umumnya diberikan sebagai hadiah atau bingkisan di hari ulang tahun dan hari raya.

Dengan bentuk, corak, dan rasanya yang unik, cokelat sering digunakan sebagai ungkapan rasa terima kasih, simpati atau perhatian, bahkan sebagai tanda cinta. Cokelat juga menjadi salah satu rasa paling populer di dunia. Selain makanan yang paling umum berupa cokelat batangan, cokelat juga menjadi bahan minuman panas dan dingin.

itulah pembahasan singkat tentang coklat. sekarang kita beralih ke pembahasan utama yaitu cara membuat coklat.

CARA MEMBUAT COKLAT

cara membuat coklat

Anda harus akrab dengan cokelat. Camilan manis yang satu ini disukai oleh semua kalangan. Rasanya yang manis membuat banyak orang sulit untuk berhenti menikmati, Selain itu saat ini coklat dapat kita temukan dalam berbagai olahan.kita juga sering menemukan jajanan coklat dengan berbagai bentuk figur yang menghiasi jendela toko.

BACA JUGA  Gaya dan Kenyamanan Baju Polo Pria Terbaru

Karakter-karakter tersebut semakin menarik minat pengunjung untuk membelinya, terutama anak-anak.Cokelat yang membentuk penampilan karakter ini merupakan ekspresi kreativitas penjual untuk menarik pelanggan. Dan cara ini tampaknya berhasil, karena cokelat karakter juga termasuk yang paling banyak dicari, terutama di kalangan anak-anak.

Membuat cokelat karakter ini juga tidak sesulit yang dibayangkan. Anda tidak perlu memahat batangan cokelat menjadi bentuk karakter. Cukup sediakan cetakan untuk membuat karakter cokelat yang Anda inginkan, kalian juga bisa memakai mesin coklat agar tidak ribet.

Jika Anda bisa mengembangkannya dan memperbanyak cetakan karakter, tidak menutup kemungkinan bahwa cara membuat cokelat karakter ini bisa membantu Anda memulai bisnis cokelat. Cara membuat coklat karakter sederhana mudah dilakukan. Di sini kami menyajikan berbagai cara membuat cokelat

Bahan-bahan:

  • 500 grm. DCW (Chocolate dark putih) coklat, bisa ganti yang lain
  • Warna choco art (sesuaikan dengan kebutuhan)
  • Kastil segitiga
  • Panci kecil untuk alas ngetim chocolate
  • Mangkuk untuk ngetim chocolate
  • Cetakan chocolate
  • Tusuk gigi
  • Parudan keju
  • Mangkok plastik kecil untuk membuat beberapa warna
  • Plastik wrap untuk membungkus chocolate karakternya

Cara membuat coklat karakter:

  1. Parut chocolate putihnya
  2. Masak air sampai mendidih, lalu matikan.
  3. Masukan cairkan chocolate di wadah (mangkuk lain) lalu cairkan di panci yg ada airnya. Pastikan jangan sampai air masuk ke dalam mangkuk yang ada chocolatenya.
  4. Selanjutnya masukan ke dalam plastik segitiga, sebelumnya ambil sedikit-sedikit untuk membuat chocolate dgn warna-warna yg ditetes choco art. Cukup 3 tetes atau sesuaikan dengan kebutuhan.
  5. Selanjutnya bentuk warna dengan dioles menggunakan tusuk gigi. Biarkan sampai membeku.
  6. Bila sudah mengeras, isi lagi dgn chocolate putih yang sudah dimasukan ke dalam plastik segitiga yang sebelumnya sudah digunting sedikit ujungnya.
  7. Isi cetakan chocolate yang sebelumnya sudah dibentuk dengan warna-warna tadi. Biarkan sampai dingin dan keras.
  8. Selanjutnya untuk mengeluarkan dari cetakan, masukan ke lemari es bagian bawah selama 2-3 menit.
  9. Setelah dikeluarkan dari cetakan, bungkus dengan plastik wrap.
  10. Selesai dan simpan di toples, tempatkan di ruangan suhu kamar/sejuk. Jangan ditempatkan di tempat panas agar chocolatenya tidak meleleh.
BACA JUGA  Ide Pernikahan Outdoor yang Berkesan Natural

itulah sedikit cara membuat cokelat, semoga berhasil ya terimakasih.